UFC : Jon Jones Terbaik Di Kelas Ringan


Berita MUTIARAPOKER - Petarung MMA asal Amerika Serikat, Jon Jones mengKO Alexander Gustafsson dari Swedia pada ronde 3 dalam ajang UFC 232 di Inglewood California, Sabtu malam 29 Desember 2018 atau 30 Desember pagi WIB.

Jones menjadi juara baru kelas berat ringan UFC berkat kemenangan tersebut. Lewat sebuah take down yang diteruskan dengan kuncian dan berondongan pukulan, Jones menyudahi perlawan Gustafsson.

“Saya senang sekali setelah mampu melewati bermacam peristiwa tidak menyenangkan beberapa tahun terakhir. Berkat Tuhan saya mampu mengatasi semuanya, dan kini menjadi juara lagi,” ujar Jones, pemilik rekor bertarung 23-1-1.

Jones terlilit banyak kasus dalam tiga tahun terakhir, yang menghambat karienya di oktagon UFC.
Jones dua kali dikenai sanksi akibat pemakaian doping. Dia juga beberapa kali dihukum karena terlibat kecelakaan sebagai akibat hobibya ngebut.

Kemenangan atas Gustafsson dalam laga MMA UFC 232 merupakan rematch dari pertarungan lima tahun lalu di UFC 165. Saat itu Jones menang angka dalam sebuah laga yang sangat seru melawan Gustafsson.











POKER ONLINE | JUDI ONLINE | MUTIARAPOKER | BANDAR ONLINE

Comments