Mohamed Salah Ingin Tinggalkan Liverpool Tapi Agen Membantah


Berita MUTIARAPOKER - Mohamed Salah kembali dikabarkan ingin tinggalkan Liverpool musim depan. Kali ini, winger asal Mesir itu dikabarkan sudah berselisih dengan manajer Liverpool, Jurgen Klopp.

Tapi agen Salah, Rammy Abbas Isa membantah keras rumor tersebut. Dia mengatakan hal tersebut sebagai bualan media belaka.

Salah bergabung dengan Liverpool dari AS Roma pada musim panas kemarin dan langsung bersinar di Premier League. Pemain Mesir itu mencetak 44 gol dari 52 pertandingan pada musim pertamanya di Anfield.

Musim ini penampilan Salah tidak segarang musim lalu. Bintang Liverpool itu baru mencetak 22 gol dari 45 pertandingan di semua kompetisi.

Menurut media Spanyol AS, Salah dikabarkan merasa tidak senang setelah berselisih dengan Jurgen Klopp. Akibatnya, sang pemain disebut akan mengajukan permintaan transfer.

Pihak Liverpool sendiri disebut siap untuk melego Salah. Asalkan jika Salah masih merasa ingin hengkang dari Anfield pada akhir musim ini.

Rammy menanggapi rumor yang sedang menerpa kliennya tersebut. Ia menanggapinya dengan pesan sederhana yang tak mempercayai rumor yang disebarkan oleh media Spanyol, AS tersebut.
"Rumor-rumor dari AS lagi saya kira," tulis Rammy di akun twitternya.

Liverpool akan menghadapi Cardiff City dalam ajang Premier League pada akhir pekan ini. Mereka saat ini sedang unggul dua poin dari Manchester City di puncak klasemen.







POKER ONLINE | JUDI ONLINE | MUTIARAPOKER | BANDAR ONLINE




SAKONG ONLINE | KARTU ONLINE | POKERMAWAR | BANDAR ONLINE

Comments